Inilah Harga Meizu MX4 Handphone Premium Spesifikasi Gahar

TabloidHape.com – Ekspansi produk-prouk asal negeri china sudah mulai santer akhir-akhir ini, belum lama ini xiaomi telah memasarkan produknya di hampir semua benua didunia, dengan spesifikasi yang mumpuni xiaomi memasarkan handset andalan mereka yaitu Xiaomi mi 3 dan redmi 1s yang menjadi salah satu handphone paling populer, bukan karena harganya melainkan karena spesifikasi dari handphone-handphone asal china ini memang terkenal gahar dan istimewa, dan kali ini giliran dari pesaing xiaomi yang masih berasal dari negeri tiongkok yaitu meizu yang mengenalkan handset terbaru mereka yang diberi nama Meizu MX4, menurut data yang masuk ke meja redaksi kami, spesifikasi Meizu MX4 tak kalah gahar dengan handphone-handphone premium milik vendor terkenal semacam samsung.

Handphone Meizu MX4 yang rencananya akan segera dipasarkan pada bulan september 2014 ini memang memiliki keistimewaan yang tak kalah dari handphone sekelas samsung galaxy alpha ataupun samsung galaxy core 2, keistimewaan dari handphone besutan dari meizu ini terletak di sisi layar dan kameranya, meskipun asal dari handphone ini adalah china namun tidak melulu produk dari china itu memiliki kualitas yang rendah, hal tersebut telah dibuktikan dengan membludagnya penjualan handset-handset asal tiogkok baik itu dipasar global ataupun indonesia sendiri.

Pengguna handphone pada jaman modern seperti sekarang ini memang sudah sangat pintar dalam memilih dan memilah handphone yang akan mereka beli, pengguna atau konsumen smartphone cerdas akan mencari informasi tentang handphone incaran mereka, termasuk mencari tahu harga, sepsifikasi serta kelebihan dan kekurangan dari handphone yang akan mereka beli, tentunya hal tersebut menjadi salah satu bukti bahwa konsumen handphone sebagian besar adalah mereka yang mengerti dan mengikuti perkembangan teknologi saat ini, begitupun dengan handset milik meizu ini, handphone Meizu MX4 merupakan salah satu handphone flagship milik meizu yang dibuat untuk memanjakan penggunanya dengan teknologi-teknologi canggih yang disematkan dalam handphone tersebut, fitur-fitur yang ada di Meizu MX4 memang tak kalah dengan handphone premium lainnya, dan ini membuktikan bahwa produk dari negeri tiongkok semakin hari semakin canggih dan mampu memberikan apa yang diinginkan oleh pasar.

BACA JUGA:  Inilah Spesifikasi Dan Harga Meizu MX4 Pro

Spesifikasi Meizu MX4 pada dasarnya adalah ingin memanjakan penggunanya dengan tampilan layar dan kamera yang begitu apik, sepertinya meizu tahu betul apa yang sedang dibutuhkan pengguna smartphone saat ini, dengan menggunakan layar super canggih dengan tipe IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors yang mempunyai resolusi super besar 1152 x 1920 pixels dengan pixel density yang mencapai ~418 tentu saja akan memberikan tampilan yang sangat apik di layar handphone Meizu MX4 yang sebesar 5.36 inches ini, anda akan merasakan sensasi tampilan layar yang sempurna untuk mata anda ketika melihat tampilan yang dihasilkan dari layar Meizu MX4.

Dan bukan hanya layar, handphone besutan meizu yang diberi nama Meizu MX4 juga begitu handal dari sisi kamera, dengan menggunakan kamera beresolusi super besar 20.7 MP yang mampu menghasilkan foto 5248 х 3936 pixels tentu tidak akan mengecewakan penggunanya yang ingin mengabadikan moment-moment indah dengan kamera handphone, apalagi handphone ini dilengkapi dengan fitur kamera yang terbilang lengkap seperti autofocus, LED flash, 1/2.3” sensor size, geo-tagging, touch focus, face detection, image stabilization, HDR dan panorama menambah apik kamera dari handphone Meizu MX4.

Hal terpenting dari sebuah smartphone adalah kinerja dari handphone itu sendiri, walaupun spesifikasi layar ataupun kameranya begitu canggih dan gahar namun jika tidak dibarengi dengan kinerja yang mumpuni maka semua itu akan sia-sia, lalu bagaimana dengan kinerja dari Meizu MX4? tentunya pihak meizu tidak ingin mengecewakan konsumennya, handphone Meizu MX4 sendiri sudah dilengkapi dengan prosesor Octa-core milik mediatek dengan seri MT6595, yang dimana spesifikasi dari chipset ini adalah menggunakan CPU Quad-core 2.2 GHz Cortex-A17 & quad-core 1.7 GHz Cortex-A7 dengan GPU PowerVR H6200MP4 yang dibalut dengan sistem android kitkat 4.4.4 dengan RAM 2 GB, dengan spesifikasi prosesor seperti yang kami sebutkan tadi maka sudah bisa dipastikan kinerja dari Meizu MX4 akan begitu istimewa tidak akan kalah dengan brand terkenal macam samsung dan sony.

Harga Meizu MX4 Terbaru

Harga Meizu MX4 Terbaru

 

Harga Meizu MX4 inilah yang paling istimewa, dengan harga yang bersaing dan spesifikasi monster tentunya handphone ini adalah salah satu handphone picisan, walaupun brand dari handphone ini addalah meizu yang notabenya adalah vendor dari tiongkok namun hal tersebut tidak menurunkan kualitas dari handphone Meizu MX4 itu sendiri, pihak meizu membandrol handphone ini dengan harga yang cukup terjangkau sekitar $320 atau jika dirupiahkan menjadi Rp 3.700.000.

Spesifikasi Meizu MX4

GENERAL

Dual Sim
No
Jaringan 2G
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G
HSDPA 850 / 2100
Jaringan 4G
LTE 1800 / 2600

DIMENSI

Lebar/Panjang
144 x 75.2 x 8.9 mm (5.67 x 2.96 x 0.35 in)
Berat
147 g (5.19 oz)

Layar

Tipe
IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran
1152 x 1920 pixels, 5.36 inches (~418 ppi pixel density)
Fitur

Corning gorilla glass 3, Flyme 4.0

AUDIO

Fitur
Vibration, Polyphonic(64), MP3 ringtones
3.5mm jack
Yes

MEMORY

Internal
16/32/64 GB, 2 GB RAM
Eksternal
No

DATA

GPRS
Yes
EDGE
Yes
Bluetooth
v4.0, A2DP
WiFi
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct
USB
microUSB v2.0 (MHL), USB On-the-go

KAMERA

Belakang
20.7 MP, 5248 х 3936 pixels, autofocus, LED flash
Fitur
1/2.3” sensor size, geo-tagging, touch focus, face detection, image stabilization, HDR, panorama
Depan
2 MP, 1080p@30fps
Video
2160p@30fps

FITUR

OS
Android OS, v4.4.4 (KitKat)
CPU
Quad-core 2.2 GHz Cortex-A17 & quad-core 1.7 GHz Cortex-A7
Chipset
MediaTek MT6595
GPU
PowerVR H6200MP4
Fitur Lainnya
– Active noise cancellation with dedicated mic
– SNS integration
– TV-out (via MHL A/V link)
– Google Search, Maps, Gmail, Talk
– MP3/WAV/eAAC+/FLAC player
– MP4/H.263/H.264 player
– Organizer
– Document viewer/editor
– Photo viewer
– Voice memo/dial
– Predictive text input

Baterai

Tipe
Non-removable 3100 mAh battery

Kelebihan Meizu MX4

  • Quad-core 2.2 GHz Cortex-A17 & quad-core 1.7 GHz Cortex-A7 prosesor
  • Kamera Belakang 20.7 MP
  • Kamera Depan 2 MP
  • Resolusi dan PPI Besar 1152 x 1920 pixels, (~418 ppi pixel density)
  • RAM 2 GB
  • Support 4G
  • Terapat Fitur Corning Gorilla Glass 3
  • 3100 mAh battery
  • Menggunakan Android OS, v4.4.4 (KitKat)
  • Support Aplikasi BBM Untuk Android
BACA JUGA:  Meizu MX4 Dapat Update Android 5.0 Lollipop

Kekurangan Meizu MX4

  • Tidak ada slot memori eksternal

Harga Meizu MX4

Harga Baru : Rp 3.700.000
Harga Bekas : –
Per : 2 September 2014