Inilah Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy Note Edge

Harga Samsung Galaxy Note EdgeTabloidHape.com, Bulan september ini kita kedatangan banyak handphone-handphone flagship dengan spesifikasi super gahar, tercatat ada 4 handphone flagship baru dari 2 vendor terkenal yang merilis handset premiumnya tersebut, dan salah satunya adalah samsung yang dimana merilis dua handphone seri note, kedua handphone tersebut adalah samsung galaxy note 4 dan samsung galaxy note edge, yang dimana kedua handset premium terbaru dari samsung ini memiliki spesifikasi yang super canggih, untuk mengetahui spesifikasi samsung galaxy note 4 beserta harganya bisa anda baca pada artikel kami yang berjudul Inilah Spesifikasi Dan Harga Resmi Samsung Galaxy Note 4, dan pada artikel ini kami akan membahas tentang spesifikasi dan harga Samsung Galaxy Note Edge yang dimana perilisan dari handphone ini berbarengan dengan samsung galaxy note 4.

Samsung Galaxy Note Edge merupakan salah satu keluarga baru di handphone samsung note series, menariknya samsung memberikan sentuhan yang berbeda dari pada varian note lainnya, hal tersebut bisa dilihat dari layar melengkung yang terdapat pada handphone samsung galaxy note edge ini, ya inilah handphone samsung kedua yang menggunakan layar melengkung, inovasi ini tentu saja buah dari pemikiran jenius para perancang handphone, karena beberapa tahun yang lalu sudah ada wacana tentang handphone yang akan menggunakan layar melengkung, menariknya adalah layar melengkung ini diaplikasikan kepada varian galaxy note edge yang notabenya masuk kedalam keluarga note yang merupakan seri andalan dari samsung untuk pasar kelas atas, dengan demikian samsung sepertinya ingin memberikan pengalaman baru bagi para penikmat hanphone flagships dengan hadirnya Samsung Galaxy Note Edge yang menggunakan layar melengkung.

Harga Samsung Galaxy Note edge TerbaruSpesifikasi Samsung Galaxy Note Edge jika dilihat dari data yang masuk ke meja redaksi kami maka handphone ini setara bahkan lebih canggih dari samsung galaxy note 4, mengapa kami mengatakan demikian? karena fitur yang terdapat pada handphone ini lebih lengkap jika dibandingkan dengan galaxy note 4, perbedaan fitur yang mencolok terdapat pada penggunaan curved edge screen yang tidak terdapat pada galaxy note 4, dengan demikian ternyata samsung lebih memprioritaskan Samsung Galaxy Note Edge dari sisi spesifikasinya.

BACA JUGA:  Hp Samsung Galaxy Core LTE Siap Dirilis

Layar
Layar dari handphone yang merupakan flagships terbaru dari varian note ini menggunakan layar yang sangat canggih dengan resolusi mengagumkan sebesar 1600 x 2560 pixels dan menggunakan tipe Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors yang mempunyai tambahan layar berupa lengkungan pada sisi kanan handphone ini, dengan bentang layar 5.6 inci yang memiliki PPI ~524 ppi pixel density ditambah dengan resolusi super dan curved Edge screen maka sudah bisa dipastikan anda akan menemukan sensasi baru dalam menggunakan handphone ini.
Harga Samsung Galaxy Note Edge TerbaruKamera
Kamera dari Samsung Galaxy Note Edge ini spesifikasinya sama persis dengan spesifikasi kamera samsung galaxy note 4 yang menggunakan kamera belakang berkapasitas 16 MP dengan dukungan OIS, autofocus dan LED flash, serta fitur-fitur canggih layaknya yang terdapat pada spesifikasi kamera samsung galaxy note 4 yaitu Dual Shot, Simultaneous HD video and image recording, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, image stabilization, panorama Dan HDR, so kualitas dari handphone inovasi terbaru samsung ini tidak perlu anda khawatirkan, karena kami jamin anda tidak akan kecewa.

Dan untuk kamera depan menggunakan kamera yang berkapsitas sebesar 3.7 MP yang mampu menghasilkan video 1080p@30fps, Video call anda tidak akan lagi buruk, dengan kamera 3.7 MP yang menhasilkan resolusi video 1080p@30fps sudah bisa dipastikan hasil video dari kamera depan handphone terbaru dari samsung ini begitu ciamik.

Prosesor
Dan seperti biasanya samsung membuat dua varian dalam satu tipe handphone, seperti samsung galaxy note 4, handphone Samsung Galaxy Note Edge ini juga mempunyai dua varian berbeda, namun sayangnya kami belum menerima data tentang kode seri dari masing-masing varian Samsung Galaxy Note Edge, namun yang jelas kedua varian tersebut memiliki prosesor yang berbeda yaitu snapdragon dan exynos, yang dimana spesifikasi kedua varian dari galaxy note edge ini sama persis dengan yang digunakan pada seri galaxy note 4.

Samsung Galaxy Note Edge Versi Exynos
Untuk yang versi exynos, galaxy note edge ini menggunakan chipset besutan samsung sendiri dengan seri Exynos 5433 yang dimana telah kami jelaskan pada artikel spesifikasi samsung galaxy note 4 merupakan chipset versi terbaru yang menggunakan Octa-core prosesor (Quad-core 1.3 GHz Cortex-A53 & quad-core Cortex-A57) dengan paduan GPU Mali-T760 dengan RAM sebesar 3 GB, kinerja dari samsung galaxy note edge ini tentu saja setara dengan kinerja dari samsung galaxy note 4.

BACA JUGA:  Inilah Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy Tab 3 V

Samsung Galaxy Note Edge versi Snapdragon
Menggunakan Chipset 64-bit milik snapdragon yang memiliki spesifikasi Quad-core 2.5 GHz Krait 450 membuat Samsung Galaxy Note Edge versi snapdragon ini tidak akalh apik dengan versy exynos, walapun hanya menggunakan Quad-core prosesor namun kinerja prosesor yang didukung oleh GPU adreno 420 ini begitu istimewa, selain karena snapdragon merupakan salah satu brand prosesor berkualitas juga karena clock dari chipset snapdragon ini begitu istimewa, jadi jangan khawatir dengan kinerja dari Samsung Galaxy Note Edge versi snapdragon ini, karena pihak samsung pun tidak akan mengecewakan anda.
Harga Samsung Galaxy Note Edge TerbaruHarga Samsung Galaxy Note Edge sendiri belum diungkap oleh pihak samsung, namun menurut analisa kami dan jika kami boleh memperkirakan harga handphone Samsung Galaxy Note Edge ini akan dibandrol sekitar 10-15 juta rupiah, wow!!! mengapa kami bisa mengatakan demikian? karena jika kita berpatokan dari harga samsung galaxy note 4 yang mencapai Rp 9.500.000 maka dengan spesifikasi yang diatas samsung galaxy note 4, handphone ini akan lebih mahal tentunya.

Harga Samsung Galaxy Note Edge Terbaru

Harga Samsung Galaxy Note Edge Terbaru

Spesifikasi Samsung Galaxy Note Edge

 

GENERAL
Dual Sim
No
Jaringan 2G
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G
HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
Jaringan 4G
LTE 800 / 850 / 900 / 1800 / 2100 / 2600
DIMENSI
Lebar/Panjang
151.3 x 82.4 x 8.3 mm (5.96 x 3.24 x 0.33 in)
Berat
174 g (6.14 oz)
Layar
Tipe
Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran
1600 x 2560 pixels, 5.6 inches (~524 ppi pixel density)
Fitur

Corning gorilla glass 3,S Pen stylus, Fingerprint sensor, curved Edge screen

AUDIO
Fitur
Vibration, Polyphonic(64), MP3 ringtones
3.5mm jack
Yes
MEMORY
Internal
32/64 GB, 3 GB RAM
Eksternal
microSD, up to 64 GB
DATA
GPRS
Yes
EDGE
Yes
Bluetooth
v4.1, A2DP, EDR, LE
WiFi
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
USB
microUSB v2.0 (MHL 2), USB Host
KAMERA
Belakang
16 MP, 3456 x 4608 pixels, optical image stabilization, autofocus, LED flash
Fitur
Dual Shot, Simultaneous HD video and image recording, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, image stabilization, panorama, HDR
Depan
3.7 MP, 1080p@30fps
Video
2160p@30fps, 1080p@60fps, optical stabilization
FITUR
OS
Android OS, v4.4.4 (KitKat)
CPU
Quad-core 2.7 GHz Krait 450 (Snapdragon)
Quad-core 1.3 GHz Cortex-A53 & 1.9GHz quad-core Cortex-A57 (Exynos)
Chipset
Qualcomm Snapdragon 805
Exynos 5433
GPU
Adreno 420 (Snapdragon)
Mali-T760 (Exynos)
Fitur Lainnya
– ANT+ support
– S-Voice natural language commands and dictation
– Air gestures
– SNS integration
– Active noise cancellation with dedicated mic
– TV-out (via MHL A/V link)
– MP4/DivX/XviD/WMV/H.264/H.263 player
– MP3/WAV/eAAC+/AC3/FLAC player
– Organizer
– Photo/video editor
– Document viewer(Word, Excel, PowerPoint, PDF)
– Google Search, Maps, Gmail,
YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa
– Voice memo/dial/commands
– Predictive text input (Swype)
Baterai
Tipe
Li-Ion 3,000 mAh battery

Kelebihan Samsung Galaxy Note Edge

  • Quad-core 2.7 GHz Krait 450 (Snapdragon) prosesor
  • Quad-core 1.3 GHz Cortex-A53 & 1.9GHz quad-core Cortex-A57 (Exynos) Prosesor
  • Kamera Belakang 16 MP fitur optical image stabilization, autofocus, LED flash
  • Kamera Depan 3.7 MP
  • Resolusi dan PPI Besar 1600 x 2560 pixels (~524 ppi pixel density)
  • RAM 3 GB
  • Support 4G
  • Terapat Fitur Corning Gorilla Glass 3, curved Edge screen, Fingerprint sensor
  • 3Li-Ion 3,000 mAh battery
  • Terdapat Sensor Accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, UV, heart rate, SpO2
  • Air gestures, TV-out (via MHL A/V link), NFC, InfraRED
  • S Pen stylus
  • Menggunakan Android OS, v4.4.4 (KitKat)
  • Support Aplikasi BBM Untuk Android
BACA JUGA:  Compare Handphone : iPhone 6 Plus Vs Samsung Galaxy Note Edge

Kekurangan Samsung Galaxy Note Edge

  • Kami Belum Menemukan Kekurangan Handphone Ini

 

Harga Samsung Galaxy Note Edge

Harga Baru : –
Harga Bekas : –
Per : 3 September 2014