Inilah Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy Star 2 Plus

Tabloid Hape – Vendor nomer wahid saat ini yaitu samsung kembali mengeluarkan handset terbarunya yaitu handphone Samsung Galaxy Star 2 Plus, Handphoen ini merupakan salah satu handphone kelas menengah kebawah yang mempunyai harga murah namun memiliki layar besar, layar dari handphone Samsung Galaxy Star 2 Plus ini 4.3 inci yang terbilang lumayan besar untuk handphone kelas menengah kebawah, sepertinya samsung sudah mulai menemukan spesifikasi yang diinginkan pasar khususnya indonesia, betapa tidak dengan harga yang murah ditambah dengan bentang layar yang lumayan besar merupakan salah satu keinginan dari konsumen handphone indonesia khususnya.

Sekilas Tentang Samsung Galaxy Star 2 Plus

Handphone Samsung Galaxy Star 2 Plus ini sendiri memiliki spesifikasi layaknya handphone kelas menengah milik samsung lainnya, tentunya spesifikasi Samsung Galaxy Star 2 Plus tidak sehebat dan semewah handphone Xiaomi Mi 4 atau handphone LG G3 S yang merupakan handphone flagship dari masing-masing vendor yang membuat handset tersebut.

Spesifikasi Samsung Galaxy Star 2 Plus terbilang lumayan karena pada sisi layar, handphone ini memiliki bentang layar 4.3 inci dengan resolusi 480 x 800 pixels (~217 ppi pixel density) dengan jenis layar TFT 16M color dan itu merupakan salah satu ciri khas handphone kelas menengah kebawah milik samsung, rencananya handphone Samsung Galaxy Star 2 Plus akan mulai didistribusikan pada bulan agustus mendatang, namun kami sendiri masih belum bisa memastikan kapan handphone kelas menengah kebawah terbaru dari samsung ini akan masuk pasar indonesia.

Handphone berkapasitas memori internal sebesar 4 GB dan RAM sebesar 512 MB ini sudah support jaringan 3G yang menjadikan akses internet dari handphone terbaru dari samsung ini bisa menjadi lebih cepat karena sudah mendukung jaringan 3G, sayangnya dalam hal kamera handphone ini masih terlalu minim, dengan hanya menggunakan satu kamera yaitu kamera belakang dengan kapasitas 3.15 MP dengan fitur LED Flash namun tidak mempunyai kamera depan sehingga handphone ini kurang afdol menurut kami, karena jika digunakan untuk video call maka kurang lengkap rasanya karena tidak bisa bertatap muka secara langsung.

BACA JUGA:  Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy Note 5

Untuk dapur pacunya sendiri handphone ini menggunakan prosesor 1.2 GHz yang dibalut dengan sistem operasi android kitkat 4.4.2 sehingga aplikasi bbm untuk android bukanlah masalah untuk Samsung Galaxy Star 2 Plus dengan kata lain handphone Samsung Galaxy Star 2 Plus bisa dengan mudah menggunakan aplikasi bbm untuk android tersebut.

Untuk masalah harga Samsung Galaxy Star 2 Plus sendiri kami memperoleh informasi bahwa handset terbaru dari samsung ini akan dibandrol seharga 1,4 juta rupiah, harga handphone Samsung Galaxy Star 2 Plus termasuk pada handphone murah milik samsung tentunya.

Harga Samsung Galaxy Star 2 Plus Terbaru

Spesifikasi Samsung Galaxy Star 2 Plus

GENERAL
Dual Sim
No
Jaringan 2G
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G
HSDPA
Jaringan 4G
DIMENSI
Lebar/Panjang
129.7 x 65.9 x 9.4 mm (5.11 x 2.59 x 0.37 in)
Berat
Layar
Tipe
TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran
480 x 800 pixels, 4.3 inches (~217 ppi pixel density)
Fitur
AUDIO
Fitur
Vibration, Polyphonic(64), MP3 ringtones
3.5mm jack
Yes
MEMORY
Internal
4 GB, 512 MB RAM
Eksternal
microSD, up to 32 GB
DATA
GPRS
Yes
EDGE
Yes
Bluetooth
Yes v4.0, A2DP
WiFi
Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
USB
Yes, microUSB v2.0
KAMERA
Belakang
3.15 MP, 2048 x 1536 pixels, LED flash
Fitur
geo-tagging
Depan
No
Video
Yes
FITUR
OS
Android OS, v4.4.2 (KitKat)
CPU
1.2 GHz
Chipset
GPU
Fitur Lainnya
– SNS integration
– MP3/eAAC+/WAV player
– MP4/H.263/H.264 player
– Organizer
– Photo viewer/editor
– Voice memo/dial
– Predictive text input
Baterai
Tipe
Li-Ion 1800 mAh battery
Kelebihan Samsung Galaxy Star 2 Plus
  • Support 3G
  • Menggunakan Sistem Operasi Android Kitkat 4.4.2
  • Layar 4.3 inci
Kekurangan Samsung Galaxy Star 2 Plus
  • Tidak ada kamera depan
  • RAM 512 MB
  • Kamera Belakang 3.15 MP
  • Tidak Support 4G

Harga Samsung Galaxy Star 2 Plus

Harga Baru : 1,4 Juta Rupiah
Harga Bekas : –
Per : 29 Juli 2014